Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

affanneskisyahAvatar border
TS
affanneskisyah
Trik menghindari pencurian !!


Untuk menghindari tindak pencurian kita harus berfikir seperti pencuri .
Pencurian umumnya di lakukan setelah pelaku kejahatan merasa yakin bahwa rumah yang menjadi sasarannya sedang kosong atau memberi kesan kosong dan mudah dimasuki kecil kemungkinan adanya tetangga yang mengetahui .Biasanya pencuri akan memperhitungkan kemungkinan resiko sebagai berikut:
a) Sebelum mendekati rumah sasaran
Jika jendela dan pintu – pintu rumah menghadap kedaerah dengan pandangan terbuka serta menunjukan ciri-ciri bahwa mungkin penghuninya ada di dalam ,dan memperkirakan kemungkinan diketahui atau tertangkap adalah besar , maka calon pencuri akan mencari sasaran lain .
b) Ketika akan masuk kerumah sasaran
Biasanya pencuri mempelajari jalan termudah dan tercepat untuk kedalam rumah tersebut serta tidak sulit akses untuk melarikan diri dari rumah tersebut.Dan memasuki rumah tersebut adalah langkah selanjutnya. Dan biasanya bila jendela dan pintu rumah terlihat di kunci dengan baik dan akan memakan waktu untuk mendobraknya ,biasanya pencuri akan pergi ketempat lain
c) Ketika sudah dirumah sasaran
Ketika didalam rumah sang pencuri biasanya sudah nekat dan tidak akan mundur dan bila ada yang menghadang biasanya akan dilawan dan sang pencuri di bayangi rasa takut sehinga dia akan nekat melakukan apa saja agar tidak tertangkap
Pastikan kendaraan anda dalam keadaan terkunci walau didalam garasi sekalipun, ingat kendaraan yang anda parkir entah itu di mall, di warung pingir jalan , di masjid di kantor -kantor harus memakai alarm dan kunci ganda sehinga anda merasa nyaman . Pastikan kunci pagar , rumah jendela telah tertutup rapat . perhatikan orang-orang yang sering bolak-balik di depan rumah ataupun orang melewati rumah anda beberapa kali dengan wajah yang berbeda. Perhatikan gerak-gerik mereka kalau sempat tataplah matanya ada yang aneh dengan sikapnyakah. ada hal yang ekstrem atau seperti orang lilnglung ataupun seperti orang yang berpenampilan meyakinkan.

0
1.1K
28
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan